MANAJEMEN PELAKSANAAN SUPERVISI AKADEMIK OLEH PENGAWAS MADRASAH ALIYAH DI BARAT SELATAN ACEH

  • Hanifuddin Jamin STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh
Keywords: Manajemen, Supervisi Akademik, Pengawas, Madrasah

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Madrasah Aliyah dan Pengawas Tingkat Aliyah di Barat Selatan Aceh bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Manajemen Perencanaan Pelaksanaan Supervisi Akademik yang dilakukan oleh Pengawas Madrasah, Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kualitatif, teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan studi dokumentasi, subjek penelitian adalah Pengawas Madrasah, Kepala Madrasah dan guru. Penelitian ini memberikan kesimpulan bahwa, program supervisi Akademik yang disusun oleh pengawas madrasah adalah meliputi program semester dan program tahunan yang meliputi pembinaan kinerja guru dalam kelompok dan pembinaan  individual guru. Pelaksanaan supervisi Akademik dalam rangka peningkatan kompetensi professional guru dilakukan melalui observasi kelas, pertemuan individu, diskusi kelompok dan demontrasi mengajar.

References

Moleong, J Lexy. “Metodologi Penelitian Kualitatif”.Bandung: PT. Remaja Rosda Karya 2014). Hal.157
Iskandar, A. (2020). MANAJEMEN SUPERVISI AKADEMIK KEPALA MADRASAH ‎. Jurnal Isema : Islamic Educational Management, 5(1), 69–82. https://doi.org/10.15575/isema.v5i1.5976
Permen_12_Th-2007.pdf. (n.d.).
Permenag Nomor 2 Tahun 2012.pdf. (n.d.).

Tohirin “Metode Penelitian Kualitatif dalam Pendidikan dan Bimbingan Konseling”, (Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2012).hal 68
UU_1999_22.pdf. (n.d.).
Sagala, S. (2009). Kemampuan Profesional Guru dan Tenaga Kependidikan: Pemberdayaan guru, tenaga kependidikan, dan masyarakat dalam manajemen sekolah. Bandung. Alfabeta.
Sujana, Nana, “Buku Kerja Pengawas”, Jakarta: Pusat Pengembangan Tenaga Kependidikan, Badan PSDM dan PMP Kementerian Pendidikan Nasional 2012
Satori, Djam’an dan Komariah, Aan, “Metodologi Penelitian Kualitatif”, (Bandung: Alfabeta. 2010).
Published
2022-01-26
Section
Articles