ANALISIS FAKTOR PENYEBAB DEGRADASI MORAL SOPAN SANTUN PADA SISWA KELAS V SD X GUGUK MALALO

  • Miftahul Jannah Universitas Islam Negeri Mahmud Yunus Batusangkar
Kata Kunci: Degradasi, salah pergaulan, media social.

Abstrak

Tujuan dari  penelitian ini  adalah  untuk  mendeskripsikan  dampak    degradasi moral sopan santun di salah satu sekolah dasar negeri yang terletak di Guguk Malalo. Pendekatan yang digunakan  dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan jenis penelitian  fenomenologi. Subjek  dalam penelitian ini adalah siswa kelas tinggi di SD tempat penelitian berlangsung. Penelitian ini  dilaksanakan  pada  semester  ganjil tahun 2022. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan  bahwa  terjadi  penurunan  moral  sopan  santun  pada siswa  sekolah dasar  di  salah  satu  SD X yang  terletak  di Guguk Malalo. Hal ini terlihat dari hasil penelitian yang menunjukkan  bahwa  faktor penyebab dari deegradasi moral pada siswa yaitu kurangnya perhatian orang tua, salah pergaulan , dan pengaruh dari media social yang ada di genggaman siswa.

Referensi

Almajid, A. K. (2019). Analisis Faktor-Faktor Penyebab Degradasi Moral Siswa Kelas XI IPS Madrasah Aliyah Hidayatul Ummah Pringgoboyo Kec Maduran Kab Lamongan Dalam Tinjauan Teori Moralitas Emile Durkheim. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, 53(9), 14–95. http://digilib.uinsby.ac.id/38150/1/Abdul Hakim Al Majid_I73216032.pdf
Dukungan, H., Terhadap, K., Pasien, M., & Stroke, P. (2022). Jurnal Pendidikan dan Konseling. 4, 1707–1715.
Febrianti, F., Yanti, R., & Noverita, A. (2020). Analisis Degradasi Moral Sopan Santun Siswa di SMP Negeri 01 Bandar. Jurnal Ilmiah …, 9(04), 1–10. http://jurnal.stkipalmaksum.ac.id/index.php/jim/article/download/69/78
Jahroh, W. S., & Stkip, N. S. (2016). Prosiding Seminar Nasional Inovasi Pendidikan Inovasi Pembelajaran Berbasis Karakter dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN PENDIDIKAN KARAKTER SEBAGAI UPAYA MENGATASI DEGRADASI MORAL. 395–402.
Kurniawan, A. R., Chan, F., Pratama, A. yohan, Yanti, M. T., Fitriani, E., Mardani, S., & Khosiah. (2019). Analisis Degradasi Moral Sopan Santun Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Ips, 9(2), 104–122. https://doi.org/10.37630/jpi.v9i2.189
Ma’rufah, N., Rahmat, H. K., & Widana, I. D. K. K. (2020). Degradasi Moral Sebagai Dampak Kejahatan Siber Pada Generasi Millenial di Indonesia. Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 7(1), 191–201.
Muthohar, S. (2016). Antisipasi Degradasi Moral di Era Global. Nadwa: Jurnal Pendidikan Islam, 7(2), 321–334. https://doi.org/10.21580/nw.2013.7.2.565
Prihatmojo, A., & Badawi, B. (2020). Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Mencegah Degradasi Moral di Era 4.0. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 4(1), 142. https://doi.org/10.20961/jdc.v4i1.41129
Putri, F. S., Fauziyyah, H., Dewi, D. A., & Furnamasari, Y. F. (2021). Implementasi Sikap Sopan Santun terhadap Karakter dan Tata Krama Siswa Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4987–4994. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i6.1616
Safrizal, S., Zaroha, L., & Yulia, R. (2020). Kemampuan Literasi Sains Siswa Sekolah Dasar di Sekolah Adiwiyata (Studi Deksriptif di SD Adiwiyata X Kota Padang). Journal of Natural Science and Integration, 3(2), 215. https://doi.org/10.24014/jnsi.v3i2.9987
Sahronih, S. (2018). Implementasi Nilai-Nilai Pendidikan Moral Anak Sekolah Dasar Di Era Digital. Prosiding Seminar Dan Diskusi Nasional Pendidikan Dasar, 463–468.
Setiawan, T., Paulus Hermanto, Y., & Tinggi Teologi Kharisma Bandung, S. (2020). KHARISMA: JURNAL ILMIAH TEOLOGI Mengatasi Degradasi Moral Anak Remaja Akibat Pengaruh Media Sosial. 1(1), 2722–6433. http://jurnalsttkharisma.ac.id/index.php/Kharis/
Sitorus, R. (2021). Upaya Meningkatkan Sikap Sopan Santun Siswa Melalui Layanan Bimbingan Kelompok. Journal of Education Action Research, 5(1), 10–16. https://doi.org/10.23887/jear.v5i1.31522
Sudarsono, Sulvahrul Amin, A. R. (2021). Peranan Orang Tua dan Guru dalam Mengatasi Degradasi Moral Anak Di Sekolah MA Muhammadiyah Pokobulo. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 4(2), 437–445. https://doi.org/10.30605/jsgp.4.2.2021.1335
Sukardi, R. (2017). Pendidikan nilai; Mengatasi degradasi moral keluarga. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP UNTIRTA, 305–312.
Diterbitkan
2023-06-30