Pengolahan Sampah Plastik Menjadi Ecobrick (Bangku) Sebagai Solusi Pencemaran Lingkungan Di Alue Lhok, Kecamatan Bubon, Aceh Barat

  • Rina Rahmi STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Delivo Suci Ramadhani STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Maisarah STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Lailatul Qadri STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Farhan Amin STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Husnita STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Sajim STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Syifaurrahma STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Nayli Fakhriah STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
  • Fuji Husaini STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, Aceh, Indonesia
Keywords: Sampah Plastik, Ecobrick, Pencemaran Lingkungan

Abstract

Kehidupan manusia tidak terlepas dari sampah dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Untuk itu, jika sampah plastik tersebut tidak dikelola dengan baik, makan akan menghasilkan dampak negatif bagi kesehatan dan lingkungan. Untuk itu, artikel ini bertujuan untuk memberikan edukasi kepada masyarakat desa Alue Lhok sebagai solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut dengan mengolah sampah plastik menjadi suatu karya yang mempunyai nilai guna dan nilai jual menjadi Ecobrick. Adapun metode yang digunakan untuk mengolah sampah plastik menjadi ecobrick (bangku) diantaranya: mengumpulkan sampah plastik dengan ketentuan tertentu, dicuci, dikeringkan atau dijemur, mengisi botol dengan sampah plastik, supaya padat isian sampah plastik ditekan menggunakan kayu, dan dirakit membentuk suatu karya menggunakan bantuan lakban. Tahap selanjutnya, botol yang sudah dirakit berbentuk bangku dilapisi busa dan diberikan sarung. Hasil dari kegiatan ini mendapatkan respon yang baik di kalangan masyarakat Alue Lhok, selain dapat mengatasi pencemaran lingkungan, juga menambah wawasan masyarakat dalam mengelola sampah plastik, serta menambah sumber pendapatan masyarakat setempat dengan memanfaatkan sampah plastik sebagai bahan utama dalam pembuatan ecobrick bangku.

References

Andriastuti, B. T., Arifin, & Fitria, L. (2019). Potensi Ecobrick dalam mengurangi Sampah Plastik Rumah Tangga di Kecamatan Pontianak Barat. Juernal Teknologi Lingkungan Lahan Basah, Vol.07 No., 55–63.

Apriyani, Putri, M. M., & Wibowo, S. Y. (2020). Pemanfaatan Sampahh Plastik Menjadi Ecobrick. Masyarakat Berdaya Dan Inovasi, Vol. 1 No., 48–50.

Artiningsih, N. (2008). Peran Serta Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah Rumah Tangga. Universitas Diponogoro.

Chandra, B., & Widyastuti, P. (2007). Pengantar Kesehatan Lingkungan. EGC.

Fatchurrahman, M. T. (2018). Manajemen Pengelolaan Sampah Berkelanjutan melalui Inovasi Ecobrick. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Hidayati, N., Majid, A., & Selfia, Y. (2020). Peran Komunitas Kerajinan Daur Ulang Sampa (KerDus) sebagai Promotor Edukasi Zero Waste di Kabupaten Kendal. Dialogue: Jurnal Ilmu Administrasi Publik, Vol.2 No.1, 81–95.

https://kkp.go.id/djprl/artikel/12125-pengelolaan-sampah-plastik-yang-mudah-dan-murah-melalui-ecobrick#:~:text=Ecobrick adalah cara lain untuk,bagi masyarakat dan ekosistem setempat.

Ikrima. (2019). Pengelolaan Sampah Plastik yang Mudah dan Murah melalui Ecobrick. Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut.

Jambeck, J., Geyer, R., Wilcox, W., TR., S., Perryman, M., Andrady, A., Narayan, R., & Law, K. (2015). Plastic Waste Inputs From Land Into The Ocean. Science Education International, Vol.347 No, 768–771.

Leria, P., Febrianto, M., Astari, S., Fitriasari, E., & Syarifuddin, A. (2020). Pengolahan Sampah Plastik Melalui Kreativitas Produk Ecobrick. Community Empowerment, Vol. 05 No, 11–15.

Rahman, I., Larasati, E., Waspodo, S., Gigentika, S., & Jefri, E. (2021). Pengelolaan Sampah Plastik Menjadi Ekobrik untuk Menekan Laju Pencemaran Sampah Mikroplastik yang Mengancam Kelangsungan Hidup Biota Perairan Teluk Bumbang, Kabupaten Lombok Tengah. Jurnal Pengabdian Perikanan Indonesia, Vol. 1 Nom, 62–68.

Suminto, S. (2017). Ecobrick: Solusi Cerdas dan Kreatif untuk Mengatasi Sampah Plastik. Prodctum: Jurnal Desain Produk (Pengetahuan Dan Perancangan Produk), Vol.3 Nomo, 26.

Universal Eco. (n.d.).Ecobrick: Solusi Pengelolaan Limbah Efektif di Zaman Modern. Universal Eco. https://www.universaleco.id/blog/detail/ecobrick-solusi-pengelolaan-limbah-efektif-di-zaman-modern/92

Wahyuni, T. (2016). Indonesia Penyumbang Sampah Plastik Terbesar Kedua di Dunia. CNN Australia. https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20160222182308-277-112685/indonesia-penyumbang-sampah-plastik-terbesar-ke-dua-dunia.

Published
2022-06-16
How to Cite
Rahmi, R., Ramadhani, D. S., Maisarah, Qadri, L., Amin, F., Husnita, Sajim, Syifaurrahma, Fakhriah, N., & Husaini, F. (2022). Pengolahan Sampah Plastik Menjadi Ecobrick (Bangku) Sebagai Solusi Pencemaran Lingkungan Di Alue Lhok, Kecamatan Bubon, Aceh Barat. MEUSEURAYA - Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 19-29. https://doi.org/10.47498/meuseuraya.v1i1.1045
Section
Articles