METODE PERHITUNGAN BUNGA PADA BANK KONVENSIONAL
Abstract
Bunga (Interest/fa’idah) adalah tambahan yang dikenakan dalam transaksi pinjaman uang (al-qardh) yang diperhitungkan dari pokok pinjaman tanpa mempertimbangkan pemanfaatan/hasil pokok tersebut, berdasarkan tempo waktu, diperhitungkan secara pasti di muka, dan pada umumnya berdasarkan persentase. Tulisan ini mengkaji tentang sistem metode bunga yang diterapkan oleh bank konvensional. Artikel ini membahas tentang pengertian bunga bank, sistem metode bunga, macam-macam bunga bank, faktor-faktor yang mempengaruhi suku bunga, komponen-komponen dalam menentukan suku bunga kredit, serta metode pembebanan bunga. Dapat disimpulkan bahwa bunga bank dapat diartikan sebagai balas jasa yang diberikan oleh bank berdasarkan prinsip konvensional kepada nasabah yang mem beli atau yang menjual produknya. Bunga dari bank juga dapat diartikan sebagai harga yang harus dibayar kepada nasabah (yang memiliki simpanan) dan harga yang harus dibayar oleh nasabah kepada bank (nasabah yang memperoleh pinjaman).
References
Bank Indonesia, “Ayo ke Bank: Mengetahui Perhitungan Bunga Tabungan”, Edukasi Perbankan di http://www.bi.go.id/web/id/, 2008.
Ghazaly, Abdul Rahman, Fiqh Muamalat, Jakarta: Kencana, 2010.
Kasmir, Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2008.
Kasmir, Dasar-dasar Perbankan, Cet. X, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2012.
Machmud, Amir dan Rukmana, Bank Syariah: Teori, Kebijakan, dan Studi Empiris di Indonesia. Bandung: Erlangga, 2010.
Majelis Ulama Indonesia, Fatwa Majelis Ulama Indonesia No: 01 Tentang Bunga (Interest / Fa‟idah). Jakarta: Majelis Ulama Indonesia, 2004.
Muhamad dkk, Bank Syariah : Analisis Kekuatan, Kelemahan, Peluang dan Ancaman, Yogyakarta: Ekonisia Fakultas Ekonomi UII, 2002.
Muthaher, Osmad, Akuntansi Perbankan Syariah. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2012.
Nurrokhmah, Agustin Defi, “Perhitungan Pelunasan Bunga Flat antara Teori dan Praktik”, Jurnal Akuntansi dan Ekonomi Bisnis, Vol. 5, No. 2, Oktober 2016.
Perwataatmadja, Karnaen, Keistiqomahan dalam Mengelola Bank Syari‟ah. Yogyakarta: Kertas Kerja Seminar Bank Syari’ah, 1997.
Semaun, Syahriyah & Warda Bachtiar, “Analisis Perbandingan Penentuan Profit Margin pada Bank Syariah dan Bunga pada Bank Konvensional”, Jurnal Hukum Diktum, Volume 13, Nomor 2, Juli 2015.
Tunggal, Amin Widjaja, Kamus Manajemen Keuangan dan Akuntansi Perbankan, Jakarta: Rineka Cipta, 1997.